Aplikasi Baru Untuk Facebook Timeline

Indo-komputer | Facebook membuka pintu lebar-lebar untuk "New class of Apps" karena minggu ini, Facebook membuka kemitraan dengan lebih dari 60 aplikasi yang memungkinkan pengguna berbagi lebih banyak tentang kehidupan sehari-hari mereka di timelinenya.


Pada bulan September pada F8 Developer Conference , CEO Mark Zuckerberg mengumumkan Timeline, Desain dari profil baru Facebook, dan Facebook akan membiarkan aplikasi untuk mengekspresikan siapa Anda melalui semua hal yang Anda lakukan,

Sebagai contoh, misalnya tombol Like, untuk menyukai sesuatu seperti yang biasanya ada di Facebook, kini Anda dapat menunjukkan apa yang Anda lakukan, seperti berlari, makan dan menonton, tepat pada timeline Anda. dan itu merupakan aplikasi timeline yang baru.

Di antara 60 aplikasi baru dirilis kemarin ada aplikasi tentang makanan yaitu Foodily , Aplikasi ini membantu anda untuk menemukan resep, lalu ada juga aplikasi Snooth, sebuah aplikasi rekomendasi tentang minuman anggur; ada juga tentang aplikasi kebugaran yaitu MapMyFitness , aplikasi ini membagikan tips-tips mengenai kebugaran, dan anda juga bisa sharing prestasi-prestasi yang anda telah dapatkan, ada juga sebuah aplikasi  Pinterest , dan masih banyak aplikasi lainnya

Kategori lain termasuk musik, hiburan dan berita. Anda dapat melihat daftar lengkap aplikasi dan menelusuri berdasarkan kategori, di sini .

Catatan :
Anda harus mengetahui pengaturan aplikasi Anda
Berikut adalah melihat pengaturan yang tersedia untuk aplikasi baru
Facebook Apps: Pilih Settings, Sebelum Anda Download, 
Untuk beberapa proses melalui Facebook app akan diberikan petunjuk install secara otomatis: Jika Anda tidak memperhatikan, Anda akan kehilangan kesempatan untuk mengatur pengaturan privasi Anda sebelum Anda mulai menggunakan app.

Jadi hati-hati dengan Pengaturan Aplikasi Timeline Facebook terbaru ini...



Kembali ke Atas Tambah Komentar






Artikel Terkait:


Suka Artikel diatas :-)

Ayo Berlangganan Artikel Teknologi dan Software

Masukkan Alamat Emailmu Disini

*Cek email verifikasinya di kotak inbox atau spam email anda!!!

Jangan lupa Cek Email Anda Tiap Harinya..



0 comments:

Post a Comment

Dilarang Melakukan Komentar SPAM !!!!